Yuk Keliling Mars & Bulan, Tanpa Berlama-lama! Hanya Dengan Google, Gratis!

@anonymousPalsu - Jangan kaget dengan judul postingan diatas dan jangan salah mengartikannya. Mungkin diantara kalian akrab atau pernah mendengar kata "Google earth:. Dimana dengan google earth kita bisa mengetahui keadaan seluruh permukaan bumi secara detail. Pokoknya tidak usah di bahas disini, kalian juga sudah pada tahu apa itu google earth. Selain google earth ternyata dengan google kita bisa mengetahui keadaan planet lain lho!

Penasaran dengan bentuk atau keadaan planet Mars? Tenang saja, kita tidak perlu jauh jauh naik pesawat ulang-alik untuk melihat keadaan planet Mars. Cukup dengan bantuan google kita bisa sampai kesana meski hanya bisa melihat lihat keadaan seperti kita mengakses google earth. Paling tidak kita bisa tahu dan membandingkan dengan keadaan di bumi. Sang Pencipta ternyata memang tidak salah menempatkan manusia di planet yang bernama bumi ini. Bagi yang ingin melihat Planet Mars klik saja langsung link yang ada di bawah.

Setelah tahu keadaan Planet Mars, lalu bagaimana keadaan dengan keadaan Bulan? Memang ada manusia yang pernah sampai ke bulan yaitu Neil Amstrong cs. Tapi kita tidak usah ikutan jejak Neil Amstrong dengan naik pesawat ulang-alik untuk melihat keadaan satelit bumi yaitu bulan. Google bisa membawa kita ke bulan untuk melihat keadaan bulan. Seperti apa ya kira-kira? Sama tidak sama dengan keadaan di bumi.

Daripada penasaran mari kita berselancar menuju luar angkasa, sekarang!

0 Response to "Yuk Keliling Mars & Bulan, Tanpa Berlama-lama! Hanya Dengan Google, Gratis!"