Tips kali ini menunjukkan bagaimana caranya membuat single image yang terdiri dari beberapa frame terpisah di Adobe InDesign. Akan sangat berguna jika kamu ingin bereksperimen dengan gambar pada sebuah layout. Silahkan subscribe di channel Youtube Desain Studio untuk update tips dan video tutorial lainnya.
Luthfi
Freelancer sekaligus editorial designer, gemar dengan segala sesuatu terkait creativepreneur. Hobi browsing, berolahraga, dan belajar hal-hal baru. Google+ : Bro Luthfi
0 Response to "Tips: Single Image dalam Beberapa Frame di InDesign"
Posting Komentar